Sabtu, 14 September 2013

NET. MEMPERLUAS JARINGAN RELAYNYA SEPTEMBER INI

Hai Teguholic dan Revolusionet dimanapun anda berada.
Kabar Gembira buat penggemar NET. yang gak bisa nonton NET. lewat Antenna diluar 10 Kota (Jakarta,Bandung,Surabaya,Malang,Kediri,Madiun,Garut,Medan,Jember,dan Denpasar) NET. dan 1 TV Lokal Celebes TV (Makassar) kini NET sudah hadir di 6 wilayah baru dan Kota Makassar sekarang sudah punya frekuensi sendiri tanpa nempel di Celebes TV lagi :D

PADANG 63 UHF

PEKANBARU 39 UHF

YOGYA&SOLO 52 UHF

SEMARANG 55 UHF

PALEMBANG 59 UHF

MAKASSAR 63 UHF (Sebelumnya bersama CELEBES TV 31 UHF)

Sebelumnya sudah di infokan lewat Twitter resminya @netmediatama jam 3 sore tadi

Oh Ya, NET. Rencana akan memperluas wilayah siaran relaynya seperti Banjarmasin,Pontianak,Balikpapan,Manado,Gorontalo,Mataram,Bandar Lampung,Ambon,Cirebon dan Bengkulu :D

Ditunggu kota selanjutnya yah!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar